Hambatan Pendidik Dalam Menerapkan Model Pembelajaran Dengan Teknologi Pada Era Digital Berbasis Host Di Sekolah Dasar

Authors

  • Risma Puspita Universitas Negeri Padang
  • Sartono Universitas Negeri Padang
  • Putri Ayu Sartika Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.9000/jupetra.v4i3.2171

Keywords:

Hambatan, Pendidik, Model Pembelajaran, Teknologi, Era Digital, Host, Sekolah Dasar

Abstract

 penelitian ini memiliki tujuan untuk mengenali masalah yang sedang dihadapi pendidik dalam menerapkan model pembelajaran berbasis teknologi guna meningkatkan pemahaman kemampuan belajar berbasis Host serta kreativitas peserta didik di sekolah dasar di zaman digital yang berdampak pada perkembangan proses pembelajaran peserta didik. Dalam era digital saat ini, keterampilan literasi digital Penting bagi peserta didik yang telah belajar terpapar rintangan hidup di masa depan. Melalui penelitian ini, diharapkan dapat ditemukan metode yang efisien dalam menggabungkan teknologi dalam proses pembelajaran untuk meningkatkan keterampilan tersebut. Metode Pendekatan kualitatif yang digunakan dalam penelitian ini. Data yang diperoleh melalui teknik pengamatan dan interviu. Temuan penelitian mengindikasikan bahwa sejumlah pendidik yang kurang memahami penggunaan teknologi di zaman Revolusi Industri 4.0 saat ini

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anggraito, D., & Siti Poerwanti, J. I. (n.d.). Analisis kesulitan guru sekolah dasar dalam proses pembelajaran menggunakan pembelajaran online.

Buckingham, D. (2007). Digital Media Literacies: rethinking media education in the age of the Internet. In Research in Comparative and International Education (Vol. 2, Issue 1).

Darwanto, D., & Apriza, B. (2021). Kesulitan Belajar Menggunakan Media Pembelajaran Berbasis Power Point pada Mahasiswa PGSD Saat Pembelajaran Daring Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(6), 5916–5928. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1700

Fitriah, D., Meggie, D., & Mirianda, U. (n.d.). KESIAPAN GURU DALAM MENGHADAPI TANTANGAN PENDIDIKAN BERBASIS TEKNOLOGI.

Haoning Mah, G., Hu, X., & Yang, W. (2021). Digital technology use and early reading abilities among bilingual children in Singapore. Policy Futures in Education, 19(2), 242–258. https://doi.org/10.1177/1478210320980575

INOVASI KEMAMPUAN GURU DALAM BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI Bachtiar. (n.d.).

Kurniawan, A. (2021). Analisis Tingkat Kesiapan Guru dalam Mengimplementasikan Teknologi Pembelajaran Berbasis Internet di Sekolah Menengah Kejuruan. Journal on Education, 03(04), 684–692.

Lukum, A. (2019). PENDIDIKAN 4.0 DI ERA GENERASI Z: TANTANGAN DAN SOLUSINYA. In Pros. Semnas KPK (Vol. 2). https://www.

Rahmatina Rahim, F., Stevani Suherman, D., Pengajar Jurusan Fisika, S., Universitas Negeri Padang, F., & Pengajar Jurusan PGSD, S. (2019). Analisis Kompetensi Guru dalam Mempersiapkan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Era Revolusi Industri 4.0. JEP, 3. https://doi.org/10.24036/jep/vol3-iss1/367

Rindayati, E., Putri, C. A. D., & Damariswara, R. (2022). Kesulitan Calon Pendidik dalam Mengembangkan Perangkat Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka. PTK: Jurnal Tindakan Kelas, 3(1), 18–27. https://doi.org/10.53624/ptk.v3i1.104

Silawati A1_Uts Inovasi Pendidikan. (n.d.).

Tulljanah, R., & Amini, R. (2021). Model Pembelajaran RADEC sebagai Alternatif dalam Meningkatkan Higher Order Thinking Skill pada Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar: Systematic Review. Jurnal Basicedu, 5(6), 5508–5519. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1680

Downloads

Published

2025-05-22

How to Cite

Risma Puspita, Sartono, & Putri Ayu Sartika. (2025). Hambatan Pendidik Dalam Menerapkan Model Pembelajaran Dengan Teknologi Pada Era Digital Berbasis Host Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Transformatif, 4(3), 143–153. https://doi.org/10.9000/jupetra.v4i3.2171

Issue

Section

Articles